Akankah Timnas Indonesia Mampu Menjebol Gawang Emiliano Martinez? Ini Kata Dimas

Striker Timnas Indonesia, Dimas Drajat
Sumber :
  • Screenshot berita VivaNews

Sebagai seorang penyerang, tentu tugas Dimas adalah mencetak gol. Namun kali ini, tugasnya juga tidak akan mudah. Sebab, gawang Argentina dijaga oleh Emiliano Martinez, sang kiper terbaik dalam Piala Dunia 2022 Qatar

Shin Tae-yong Berhenti? PSSI Beberkan Alasan di Balik Keputusan

Dimas berjanji akan memanfaatkan peluang sekecil apapun untuk melakukan tembakan, meski itu dalam posisi yang sulit.

"Mungkin untuk besok siapapun yang main di posisi depan. Kita harus bermain simpel," ucap Dimas, 

PSSI Buka Suara soal Pemberhentian Shin Tae-yong dari Timnas Indonesia

"Kalau ada kesempatan balik badan ya balik badan. Kalau ada momen utk shooting, ya shooting," ujarnya, menambahkan.