Peneliti LSI Nilai Pernyataan Dedi Mulyadi Soal Ibu Negara Bermakna Luas
Kamis, 17 Agustus 2023 - 21:49 WIB
Sumber :
- Istimewa
Selanjutnya, Toto menyampaikan bahwa KDM sebenarnya sedang berkampanye untuk memberi ruang yang lebih luas bagi perempuan untuk berkiprah di berbagai lini sesuai bidangnya.
Baca Juga :
Nama Nama Ibu Negara Dari Awal Kemerdekaan 1945
Terlebih, kata Toto, dalam beebagai kesempatan Dedi sering mengutip surat Al Baqaroh ayat 187 yang berbunyi, ā€¯Mereka, istri-istrimu itu adalah pakaian bagi kamu. Dan kamu pun wahai kaum laki-laki adalah pakaian bagi mereka."
Kemudian, Toto juga mengatakan bahwa Dedi Mulyadi termasuk sosok yang selalu memuliakan perempuan. Terbukti, hampir di setiap kunjungannya ke beberapa daerah, KDM selalu disambut hangat oleh kaum perempuan.