Bukan Berasal dari Kelurga Sembarangan, Ternyata Orang Tua Gwen Ashley Punya Pekerjaan Mentereng

Gwen Ashley
Sumber :
  • Berbagai Sumber

VIVA Jabar – Wanita asal Surabaya, Gwen Ashley tengah menjadi perhatian publik usai dinikahi oleh anak bos AirAsia, Ryan Harris.

Bakal Seru! Patrick Kluivert dan Tony Popovic Kembali Adu Strategi di Lapangan Jelang Duel Indonesia vs Australia

Bukan sosok sembarangan, orang tua Gwen Ashley ternyata memiliki pekerjaan yang mentereng. Ia adalah putri dari Markus Widodo dan Warren Tjandra. Ayahnya diduga sebagai seorang pebisnis, sedangkan ibunya memiliki profesi sebagai desainer gaun high-end.

Wanita cantik berdarah Tionghoa lahir pada tanggal 1 Oktober 2004. Saat ini, ia baru berusia 19 tahun.

7 Pemain Terancam Dicoret Patrick Kluivert! Siapa Saja yang Gagal Tampil Lawan Australia?

Ryan Harris dan Gwen Ashley

Photo :
  • Berbagai Sumber

Diketahui, Gwen Ashley bekerja sebagai desainer di Nancy Warren Couture, Surabaya. Kini, ia tengah melanjutkan pendidikannya di Torrens University Australia, khususnya di bidang fashion Profesinya saat ini, ia menjabat sebagai desainer di Nancy Warren Couture, Surabaya.   

Egy Maulana Vikri Belum Pulih! Akankah Absen Lawan Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026?

Upacara pernikahan yang istimewa ini berlangsung di sebuah hotel bintang 5 di Pakuwon, Surabaya. Khususnya di Grand Ballroom The Westin, yang merupakan ballroom terbesar di Jawa Timur. 

Gwen Ashley dan Rian Haria

Photo :
  • screenshoot berita VivaNews
Halaman Selanjutnya
img_title