5 Destinasi Pantai Kawasan Malang, Ada yang Eksotis di Pantai 'Perawan' Sidoasri

Destinasi Wisata Bahari, Pantai Gatra (Malang)
Sumber :
  • Screenshot berita VivaNews

Pantai ini juga terkenal ombaknya yang besar dan menarik bagi peselancar. Bahkan tempat selancar di sini kondang sampai mancanegara, sehingga banyak orang asing yang datang ke sini untuk berselancar. 

Tak Perlu Jauh Ke Eropa, Devoyage Bogor Sajikan Nuansa Khas Negeri Kincir Hingga Menara Pissa

Untuk masuk ke kawasan pantai, Anda cukup membayar Rp 5.000 sampai Rp 10.000 saja. 

Untuk menuju ke Pantai Wedi Awu, dapat menggunakan bus, mobil maupun sepeda motor. 

Wisata Unik Yang Mati, Berikut Ulasan Skylodge Hotel Gantung Purwakarta

Dari Kota Malang, Anda perlu menuju Dampit diteruskan sampai Tirtoyudo. Kemudian belok kanan sampai pertigaan tangsi di Desa Tirtoyudo, masih terus sejauh 30 km. 

Fasilitas di Pantai Wedi Awu antara lain lokasi parkir yang luas, banyak warung makan seafood dan jajanan, terdapat pusat informasi, spot santai, gazebo dan tempat untuk duduk-duduk, toilet, kamar mandi, musholla, camping ground, spot foto dan wahana permainan. 

Cocok Untuk Edukasi Si Kecil, Taman Miniatur Kereta Api Cocok untuk Liburan Bersama Keluarga

4. Pantai Bolu-bolu

Pantai Bolu-bolu termasuk tujuan wisata pantai yang masih baru di Malang. Yang terkenal di pantai ini adalah keindahan pemandangan bawah lautnya, sehingga banyak dipakai untuk snorkeling. 

Halaman Selanjutnya
img_title