6 Tips Membangun Desa Wisata Otentik, Bikin Wisatawan Makin Tertarik

Ilustrasi Desa Wisata, Penglipuran
Sumber :
  • Screenshot berita VivaNews

VIVA Jabar - Desa wisata memiliki kekayaan seni, budaya, dan kreativitas lokal yang menjadi aset berharga dalam mengembangkan industri pariwisata.

Gedung Tua Batavia, Jejak Sejarah yang Terus Bersinar

Dengan menggali potensi unik itu, desa wisata dapat menciptakan pengalaman wisata yang otentik, memperkaya kehidupan masyarakat lokal dan menarik minat para wisatawan dari berbagai belahan dunia.

22 Warga Meninggal Dunia, Subang Darurat Demam Berdarah

Seni dan Pertunjukan Budaya

Seni dan pertunjukan budaya menjadi daya tarik utama bagi desa wisata. Desa-desa yang memiliki tradisi seni tari, musik, teater, dan seni rupa dapat menghidupkan kembali budaya dan tradisi mereka melalui pertunjukan dan pagelaran seni.

Segera Sidak PO Bus di Subang, Dishub Buat Surat Edaran

Pengalaman ini memberikan wisatawan kesempatan untuk merasakan keajaiban dan kekayaan budaya lokal.

Pengrajin dan Kerajinan Tangan Lokal

Halaman Selanjutnya
img_title