Ajak AG Bersetubuh hingga 5 Kali, Mario Dandy Punya Tanda Hiperseks?

Mario Dandy Satriyo
Sumber :
  • viva.co.id

Kondisi ini biasanya sangat parah sehingga dapat mengganggu fungsi sehari-hari seseorang. Beberapa penelitian menunjukkan bahwa hingga 3 hingga 6 persen orang hidup dengan beberapa bentuk gangguan kecanduan seksual atau gangguan terkait dan kondisi ini sebagian besar memengaruhi pria.

Tanda Hiperseks

Orang dengan hiperseksualitas mungkin menunjukkan sejumlah perilaku seksual yang bermasalah seperti mengonsumsi konten pornografi secara berlebihan, masturbasi berlebihan, atau melakukan aktivitas seksual dengan banyak pasangan. Kurangnya pengakuan hiperseksualitas sebagai gangguan mental telah mengakibatkan banyak orang hidup dengan kondisi tersebut tanpa diagnosis resmi.

Beberapa karakteristik paling umum yang dimiliki oleh seorang hiperseksual meliputi perilaku seksual kompulsif, fantasi seksual yang berulang dan tidak terkendali, serta ketidakmampuan untuk mengendalikan dorongan seksual.

Mereka juga kerap kesulitan menjalin dan mempertahankan hubungan dengan orang lain, terutama pasangan romantis karena keasyikan mereka dengan seks. Bahkan, terus terlibat dalam perilaku dan aktivitas seksual bahkan setelah hal itu menyebabkan bahaya.

Hiperseks Bisa Diatasi

Pada dasarnya, hiperseks sendiri dapat diatasi oleh dokter dan psikoterapi profesional. Untuk dapat tetap maksimal menjalani perawatan dan pulih kembali, berikut yang perlu dilakukan: