Anak Tersangka Bongkar Dugaan Motif Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang

Yosef, tersangka pembunuhan ibu dan anak di Subang
Sumber :
  • tvonenews.com

"Memang beberapa kali korban bercerita kepada saksi, karena kakak beradik, sempat bercerita rumah tangganya seperti apa, sering cekcok, itu sempat dijawab dan dipertanyakan oleh penyidik," ujar Ahid Syaroni selaku pengacara kakak kandung Tuti.

"Jadi memang sempat ada percekcokan antara Y (Yosef) dengan korban ibu Tuti dengan tersangka M (Mimin) ini," sambungnya.