TKN Timur Tengah Nilai Sikap Gibran Tidak Beradab saat Debat Pilpres 2024 Ke-4

Gibran Rakabuming Raka
Sumber :
  • viva.co.id

Kemudian, Mahasiswa Indonesia di Tunisia itu juga mengingatkan tentang tujuan debat, yaitu untuk memberi wawasan terhadap masyarakat bukan untuk adu istilah agar terlihat cerdas. Nata juga menyindir Gibran sebagai cawapres yang lahir dari pelanggaran etik berat, bahkan ia menyebut anak Presiden Jokowi itu adalah sosok yang arogan.

"Tujuan debat itu adalah untuk memberikan pemahaman kepada rakyat, sebagai wujud tanggung jawab, bukan adu istilah seolah ingin kelihatan pintar. Kami tahu bahwa Mas Gibran ini lahir sebagai cawapres hasil dari pelanggaran etik berat, jadi memang sikapnya yang arogan itu mungkin sudah mendarah daging dalam dirinya", ucap Nata.