Kampung Batik Trusmi Warisan Budaya dan Wisata Belanja di Cirebon

ilustrasi kawsan batik trusmi
Sumber :

Bagi yang tertarik untuk berkunjung, Kampung Batik Trusmi berlokasi di Jalan Syekh Datul Kahfi, Waru Kidul, Cirebon, Jawa Barat. Destinasi ini menjadi pilihan tepat bagi wisatawan yang ingin menikmati keindahan batik sekaligus mengenal warisan budaya Nusantara lebih dekat.