5 AI Super Cerdas untuk Bantu Kamu Bikin Skripsi Jadi Lebih Mudah

Ilustrasi Menulis / Belajar / Menghitung / Mendata (Depan Laptop)
Sumber :
  • Screenshot berita VivaNews

4. Elicit: Mesin Pencari Jawaban yang Cerdas

Google Hadirkan Imagen 3: AI Pembuat Gambar Paling Canggih

Butuh jawaban yang spesifik dan akurat untuk pertanyaan penelitian Anda? Elicit adalah mesin pencari yang dirancang khusus untuk menjawab pertanyaan akademik. 

AI ini akan mencari informasi dari berbagai sumber terpercaya dan menyajikannya dalam bentuk yang mudah dipahami.

Segera Hadir, iOS 18 Bawa Fitur Canggih yang Bakal Bikin Ketagihan

5. ChatPDF: Asisten Membaca yang Efisien

Punya tumpukan PDF yang harus dibaca? ChatPDF akan membantu Anda menghemat waktu. 

OnePlus OxygenOS 15: Hadirkan AI Super Canggih, Intip Fitur Uggulannya di Sini

Dengan AI ini, Anda bisa mengajukan pertanyaan langsung pada dokumen PDF. ChatPDF akan mencari jawabannya secara otomatis, sehingga Anda tidak perlu lagi membaca seluruh dokumen.