Rekomendasi 3 Smart TV Murah Meriah dengan Kualitas Oke Banget, Harga di Bawah Rp2 Jutaan

Xiaomi TV A Pro
Sumber :
  • MI

VIVAJabar Bingung mau pilih Smart TV mana yang sesuai budget tapi tetap punya kualitas gambar yang bagus? 

Samsung A55 5G: Fitur Unggulan Tampilan Masa Kini

Tenang aja, banyak kok pilihannya! Beberapa merek seperti COOCAA, Xiaomi, dan TCL menawarkan Smart TV dengan harga terjangkau tapi tetap punya fitur-fitur menarik.

1. COOCAA 2S3U: Hemat Listrik, Fitur Lengkap

Daftar Smartphone Murah di Harga 1,5 Jutaan, Kualitas Tetap Mumpuni

Buat kamu yang peduli dengan lingkungan dan ingin menghemat tagihan listrik, COOCAA 2S3U bisa jadi pilihan yang tepat. 

TV ini nggak cuma hemat energi, tapi juga punya kualitas gambar yang jernih berkat teknologi Super HD. Fitur-fitur tambahannya seperti Dolby Audio bikin pengalaman nonton jadi makin seru.

Daftar Smartphone Paling Murah di Harga 2 Jutaan

2. Xiaomi TV A2: Desain Elegan, Performa Andal

Kalau kamu suka desain yang simpel dan elegan, Xiaomi TV A2 bisa jadi favoritmu. Dengan desain tanpa bingkai, TV ini terlihat lebih modern dan mewah. 

Halaman Selanjutnya
img_title