Jabar Berduka, RSUD Dr. Slamet Garut Kebakaran

Ilustrasi Pemadam kebakaran
Sumber :
  • Viva.co.id

VIVA Jabar - Provinsi Jawa Barat tengah dilanda bencana, mulai peristiwa kebakaran hingga bencana alam. Peristiwa kebakaran terjadi di sejumlah daerah, mulai di Kota Cirebon (TPA Kopiluhur) hingga di Kabupaten Bandung Barat (TPA Sarimukti).

RSUD Bayu Asih Purwakarta Buka Layanan Pasien Tuberkulosis yang Alami Kebal Obat

Belakangan, bencana alam gempa bumi menimpa warga Sukabumi. Beruntung, menurut BMKG, guncangan gempa tak berpotensi tsunami dan nihil korban jiwa.

Teranyar, peristiwa kebakaran kembali terjadi di provinsi Jabar. Tepatnya di RSUD Dr. Slamet Garut. Rumah Sakit milik pemerintah daerah ini menjadi sasaran si jago merah akibat arus korsleting. 

Klarifikasi RSUD Bayu Asih Purwakarta Soal Dugaan Tolak Pasien Bayi Prematur

Akan tetapi, segenap petugas penanganan bencana Provinsi Jabar yang dalam hal ini dilaksanakan melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jabar langsung mengeksekusi tindakan. Kobaran api pun berhasil dipadamkan.

Terpeleset, Bocah Usia 6 Tahun di Subang Tenggelam di Saluran Irigasi

Kepala Pelaksana Harian (Kalakhar) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jawa Barat (Jabar), Dani Ramdan melaporkan, kebakaran RSUD Dr. Slamet Kabupaten Garut berhasil ditangani

Dani menjelaskan, kejadian bencana kebakaran pada Minggu (1/10/2023) pukul 11:50 WIB tersebut berasal dari korsleting arus pendek listrik. Satu unit fasilitas kesehatan terdampak. 

Halaman Selanjutnya
img_title