Cara Mudah Baca Pesan yang Dihapus di Whatsapp, Simak Caranya!

Ilustrasi Aplikasi Sosmed, WhatsApp
Sumber :
  • Screenshot berita VivaNews

VIVA Jabar – Bertukar komunikasi di era digital saat ini sangatlah mudah, salah satunya dengan aplikasi WhatsApp. WhatsApp merupakan salah satu aplikasi pesan populer yang sering digunakan masyarakat di semua kalangan saat ini.

Cara Dapat Uang dari Rumah, Mudah Tapi Butuh Keahlian

Saat bertukar pesan lewat WhatsApp, sering kali kita merasa jengkel dengan teman yang menghapus atau menarik pesaan sebelum kita baca. Seperti yang kita ketahui, WhatsApp memamg menawarkan fitur "Delete for Everyone" bagi pengguna yang ingin menghapus pesaen terkirim sehingga tidak bisa dibaca oleh penerima.

Jika kamu termasuk orang yang sangat penasaran dengan pesan yang sudah ditarik atau dihapus di WhatsApp, jangan khawatir. Ada beberapa cara untuk membaca pesan WhatsApp yang ditarik atau dihapus, terutama di perangkat Android. Berikut panduan lengkapnya.

Spesifikasi dan Harga Terbaru Poco X5 5G, Harga Turun Drastis!

Cara yang paling efektif untuk melihat pesan WhatsApp yang dihapus atau ditarik di Android yaitu dengan melihat riwayat pemberitahuan Android. Fitur ini menyimpan log setiap pesan yang diterima melalui WhatsApp, bahkan jika pesan tersebut dihapus oleh pengirim.

Berikut adalah langkah-langkah yang bisa kamu ikuti untuk mengatur Riwayat Notifikasi di Android 11 dan Versi Lebih Baru:

Warna Olive Green Hadir pada Redmi Note 13 Pro, Simak Penjelasan Lengkapnya

1. Buka “Pengaturan” di perangkat Android Anda.

2. Pilih opsi “Pemberitahuan”.

Halaman Selanjutnya
img_title