Usai Aksinya Viral, 3 Wanita yang Cekoki Miras ke Kucing Mencoba Melarikandiri ke Pekanbaru

3 Pelaku Cekoki Kucing dengan Miras di Padang
Sumber :
  • Viva.co.id

VIVA Jabar - Tiga orang oknum perempuan dengan teganya melakukan penyiksaan terhadap seekor kucing persia yang masih seumur biji jagung di Kota Padang, Sumatera Barat. Mereka dengan teganya mencekoki bayi kucing malang tersebut dengan sebuah minumar keras (miras).

Bayar Zakat Fitrah Sesuai Syariat Islam yang Benar

Setelah videonya viral kemana-mana, oknum perempua tersebut sempat mencoba melarikan diri ke Pekanbaru, Meski demikian upaya kabur ketiganya berhasil digagalkan warga.

Viral, 3 orang wanita Cekoki Kucing Dengan Miras

Photo :
  • Viva.co.id
Viral Kades Wiwin Sepelekan Nasi Kotak, Gubenur Dedi Mulyadi Ungkap Fakta Sebenarnya

Minggu malam tadi, rumah kos yang menjadi lokasi di mana aksi penyiksaan kucing itu pun didatangi Komunitas Peduli Kucing kota Padang. Ketiganya, diketahui bernama Syinita Ade Putri (24), Lenni Marlina (25) dan Sisri Annisa Wahida (22).

Usai diminta klarifikasi dan diberikan nasihat, di hadapan Komunitas Peduli Kucing Padang dan warga setempat, ketiganya menyampaikan permintaan maaf dan membuat surat pernyataan. Pun dengan orang tua ketiganya, juga dipanggil.

Rahasia Tersembunyi Private Beach Pantai Cijeruk Garut Jawa Barat

Sementara untuk kucing yang dijadikan objek kekerasan diperiksa oleh dokter hewan.

"Mereka membuat surat pernyataan bahwa mereka tidak akan mengulangi perbuatan seperti itu lagi. Tidak akan mengadopsi kucing dalam bentuk apa pun dan dengan alasan apa pun," kata seorang cat lovers, Silvi, Senin 4 September 2023.

Halaman Selanjutnya
img_title