Ketum PBNU Enggan Mengomentari Ganjar Pranowo Terkait Model Adzan di TV

Ketua Umum PBNU K.H Yahya Cholil Staquf (Gus Yahya)
Sumber :
  • Viva.co.id

Pertimbangan kemajuan Indonesia itu sendiri tergabung dari pilihan masyarakat yang memilih siapa Presiden Mereka.

Said Aqil Siradj Tegaskan Politik Identitas Haram, Contohnya Aksi 212

"Tapi ya sama, kita pokoknya mengajak masyarakat melihat semua aktor politik ini secara rasional," ujarnya.

Dalam persoalan Ganjar ini juga Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) meminta klarifikasi dari pihak stasiun TV.

PDIP Loloskan Wajah Baru ke DPRD Provinsi Jawa Barat

KPI pun akan mempertimbangkan apakah tayangan itu mengandung pelanggaran atau tidak dan segera mempublikasikan hasilnya.

Disebut Lolos Jadi DPR RI, Denny Cagur Gelontorkan Miliaran untuk Nyaleg?