Berdayakan Indonesia dengan AI, Indosat Ooredoo Hutchison Perkuat Kolaborasi

Indosat
Sumber :
  • Istimewa

“Kolaborasi kami dengan NVIDIA menandai momen penting dalam perjalanan Indonesia untuk menjadi bangsa digital yang didukung oleh AI. Dengan tekad yang teguh dan visi yang sama untuk mencapai kesuksesan, kami siap membentuk lanskap teknologi di Indonesia. Mari kita terus berinovasi, berkolaborasi, dan menginspirasi untuk menghubungkan serta memberdayakan masyarakat Indonesia menuju bangsa digital.” katanya.

Samsung Luncurkan Bespoke Jet Bot Combo AI, Robot Pembersih Pintar dengan AI Canggih