Operasional Mobil Listrik di Sektor Perekonomian Dimassifkan Hemat Devisa Negara

Ilustrasi Emisi Karbon
Sumber :
  • Pinterest

Vice President Corporate Communications PosIND Heri Nugrahanto menambahkan, Pos Indonesia terus bergerak dalam irama PosIND Goes Green. “Setelah launching (goes green) bulan lalu kami terus berbenah untuk berkontribusi dalam menjaga keseimbangan lingkungan,” ungkap Heri.

Cerita Peraih Beasiswa Ikatan Dinas Pos Indonesia, Bebas Biaya Kuliah dan Jaminan Kerja

PosIND Goes Green sudah berhembus di beberapa kantor layanan PosIND di penjuru tanah air, diantaranya penggunaan kendaraan operasional berbasis listrik, penggunaan solar panel sebagai sumber energi, penerapan arsitektur tadah hujan, peralihan penggunaan air minum kemasan menjadi air minum gelas.

Di penghujung 2023 perusahaan yang identik dengan logo burung merpati ini meresmikan merek dan logo barunya yang bertajuk PosIND. PosIND yang merupakan singkatan dari Pos Indonesia Integrated National Distribution merupakan wujud langkah transformatif Pos Indonesia sebagai perusahaan logistik yang dapat bersaing secara global. ()

Festival Jelajah Kuliner Nusantara Momentum Dorong UMKM Naik Kelas