Sebelum Dianiaya, David Dikabaran Diancam Ditembak Mario Dandy

Video diduga Mario Dandy aniaya David
Sumber :
  • Kolase

VIVA JabarDavid yang menjadi korban penganiayaan Mario Dandy hingga kini masih terbaring di rumah sakit dan belum sadarkan diri. Kabar mengejutkan soal penganiayaan tersebut baru-baru ini terungkap.

Kiper Real Madrid Waspadai Eksekusi Bola Mati Arsenal di Laga Liga Champions Malam Ini

Mario Dandy kabarnya sempat mengancam untuk menembak David sebelum memulai aksi penganiayaan tersebut.

Diancam Ditembak

Ingin Jantung Sehat? Ini Makanan Terbaik yang Wajib Anda Konsumsi

Mario Dandy menganiaya David dengan brutal dengan cara memukuli hingga menendangi tubuh remaja berusia 17 tahun tersebut. Sebelum dianiaya, David kabarnya sempat diancam akan ditembak oleh anak mantan pejabat pajak tersebut.

Hal tersebut diungkap oleh seorang netizen Twitter berdasarkan bukti dari digital forensic.

Jelang Playoff! Kapten Pink Spiders, Kim Yeon-koung, Kirim Sinyal Ancaman untuk Megawati Hangestri

"Dari bukti digital forensic bisa ketahuan kapan David pernah diancam untuk ditembak," tulis akun Twitter @AltoLugar, dikutip pada 1 Maret 2023.

Selain itu, netizen tersebut juga menyebut bahwa David sempat menolak untuk bertemu Dandy.

Halaman Selanjutnya
img_title