Hoaks! Panglima TNI Laksamana Yudo Margono Minta Panji Gumilang Dihukum Mati

Panji Gumilang datangi undangan Bareskrim Mabes Polri
Sumber :
  • Screenshot berita VivaNews

Laksda Juliun Widjojono menyebut berdasarkan hasil penyelidikan yang dilakukan, video tersebut diunggah oleh akun Snack Video @yusufcreator204 dengan link http://sck.io/p/jm3Vf070. Kemudian diviralkan tik tok dengan user24967486344 telah dilike 14.4K, dikomentari 3.498, dibagikan 2.571.  

Kisah Desi Setiasari, Dari Anak Tukang Ojek Hingga Jadi Prajurit TNI Kowad

"Ini merupakan tindakan dari oknum yang sengaja ingin menyudutkan kredibilitas TNI. Ini ada unsur pidananya," lanjutnya.

Atas beredarnya video hoaks tersebut, Kapuspen TNI mengimbau kepada masyarakat untuk bijak dalam menyikapi pemberitaan di media sosial.

Panji Gumilang Divonis Satu Tahun Penjara Terkait Kasus Penistaan Agama