Kabar Terbaru Karir Megawati Hangestri, Pilih Fokus Babak Play Off
Sabtu, 15 Maret 2025 - 16:40 WIB
Sumber :
VIVAJabar – Megawati Hangestri menjadi pemain asing yang memenuhi syarat untuk mengikuti daftar kuota pemain asing.
Diketahui Red Sparks telah berhasil memenangkan laga di Chungmu Gymnasium melawan AI Pepper pada Jumat, 14 Maret 2025 kemarin dengan skor 3-0.
Megawati Hangestri Pertiwi
Photo :
- -
Halaman Selanjutnya
Skor ini juga tak luput dari jasa Megawati Hangestri yang berhasil mengumpulkan 35 poin. Dari permainan ini Red Sparks berhasil merebut kembali kedudukan Hyundai E&C Hillstate dengan 63 poin.