Analisis dari Laga Sebelumnya, Persib Bandung Optimis Raih Kemenangan
Sabtu, 22 Juli 2023 - 18:35 WIB
Sumber :
- Screenshot berita tvonenews.com
"Sama halnya seperti kita, kita juga melakukan analisis ketika sebelum melawan Dewa United, kemudian sama hal ketika kita akan melakukan pertandingan nanti dengan PSM," tambahnya.
Yaya Sunarya Pelatih Sementara Pengganti Luis Milla
Photo :
- Screenshot berita VivaNews
Maka dari itu, Yaya meminta anak asuhnya untuk fokus pada pertandingan. Dia berharap Skuad Maung Bandung bisa meraih poin maksimal di lawatannya kali ini.
Baca Juga :
Persib Bandung vs Malut United, Bojan Hodak Akui Penerbangan ke Ternate Pengaruhi Fisik Pemain
"Sekarang tinggal kembali lagi fokus ke tim kita sendiri dengan target apa yang kita inginkan, seperti yang Marc Klok tadi sampaikan datang untuk menang dan kita akan kejar itu," ujar Yaya.