Tim asuhan Shin Tae-yong berhasil mendominasi permainan pada babak pertama, dengan menciptakan sejumlah peluang berbahaya melalui Shayne Pattynama dan Thom Haye.
Dua calon pemain Timnas Indonesia, Calvin Verdonk dan Jens Raven selangkah lagi gabung skuad Garuda usai permohonan naturalusasi disetujui oleh DPR RI pada Senin, 3 Juni
Dalam kesempatan itu hadir Menteri Pemuda dan Olahraga, Dito Ariotedjo. Sementara Ketua Umum PSSI, Erick Thohir diwakili oleh Sekretaris Jenderal, Yunus Nusi.
Setelah laga ini, Marselino focus untuk pertandingan melawan Irak dan Filipina. Apalagi dua laga tersebut bermain di kandang sendiri yakni Stadion Utama Gelora Bung Karno
Sepanjang karier kepelatihannya, Ancelotti telah memenangkan lima gelar juara Liga Champions. Dua didapatkannya bersama AC Milan dan tiga kali bersama Real Madrid.
Di posisi belakang yang biasa diisi Baggott sudah ada beberapa nama top seperti Justin Hubner, Nathan Tjoe-A-On, Jay Idzes, Rizky Ridho, Muhammad Ferarri, dan Jordi Amat.