Rafael Struick Berharap Kevin Diks Dapat Bawa Peningkatan Bagi Timnas Indonesia

Rafael Struick
Sumber :

VIVA JabarRafael Struick yang merupakan pemain timnas Indonesia tengah mempunyai harapan besar terhadap rekan rekannya ketika dilapangan nanti.

Tak Hanya Jepang, Korea Selatan Punya Peluang Besar Lolos Piala Dunia 2026 Wakili Asia

Rafael Struick juga menyebutkan bahwa dia sangat senang dan menyambut hangat dengan adanya tambahan pemain naturalisasi Timnas Indonesia.

Kevin Disk yang telah selesai mengambil sumpah WNI dan telah sah menjadi warga negara pada tanggal 8 November 2024.

Timnas Jepang Jadi Klub Paling Aman untuk Lolos Piala Dunia 2026, Indonesia dan Australia Masih Terseok-seok

Setelah ia selesai mengambil sumpahnya saat ini dia tengah menunggu perpindahan federasi dari KNVB ke PSSI untuk dapat bermain dan bergabung bersama timnas Indonesia.

Rafael Struick saat Indonesia vs Irak

Photo :
  • PSSI
Tak Hanya Indonesia, 3 Negara Ini Berpeluang Lolos Piala Dunia 2026 Wakili Asia

Dengan hadirnya pemain 28 tahun ini yang akan segera membela Timnas Indonesia telah disambut hangat oleh Rafael Struick dan dia sangat banyak berharap bahwa pemain FC Copenhagen akan membawakan kualitas yang mumpuni dan dapat membawa peningkatan bagi Skuad Garuda.

Halaman Selanjutnya
img_title