Pratama Arhan Angkat Bicara Soal Kondisi Pemain Timnas Indonesia Usai Ditahan Imbang Laos

Pratama Arhan & Marselino Ferdinan
Sumber :
  • detiksport

VIVA JabarPratama Arhan yang merupakan bek sayap Timnas Indonesia telah mengangkat bicara soal mental para pemain Timnas Indonesia jelang menghadapi Vietnam di Piala AFF 2024. 

Erick Thohir Percaya Shin Tae yong Pegang Kunci Kemenangan Melawan Vietnam

Hal tersebut telah diungkapkan oleh pemain tengah berusia 22 tahun tersebut setelah Timnas Indonesia ditahan imbang Laos dengan skor 3-3 pada laga kedua grup B piala AFF 2024.

Permainan Timnas Indonesia sendiri pada laga yang telah digelar di stadion Manahan Solo Kamis 12 Desember 2024 malam itu tidak kunjung membaik.

Pengamat Sepakbola Telah Mengkritik Habis Habisan Shin Tae yong

Timnas Indonesia Menang Atas Arab Saudi

Photo :
  • -

Setelah kemenangan 1.0 atas Myanmar pada senin 9 Desember 2024 lalu Timnas Indonesia telah bermain kurang percaya diri berbutu buru salah umpan sehingga salah menempati posisi

Ucapan Shin Tae yong Jelang Laga Pertandingan Melawan Vietnam Piala AFF 2024

Akibatnya dua gol Laos yang telah dicetak oleh pemainnya merupakan sebuah kesalahan umpan dari pertahanan Timnas Indonesia. 

Halaman Selanjutnya
img_title