Baru! Menpora Dito Ungkap PSSI Sedang Proses Pemain Naturalisasi Selain Ole Romeny

Menpora RI, Dito Ariotedjo
Sumber :

VIVAJabar – Program naturalisasi yang diusung PSSI hingga saat ini terus berlangsung. Terbongkar, kini ada beberapa nama yang sedang dalam proses. Dua diantaranya adalah Ole Romeny dan Jairo Riedewald.

Harapan Tidak Sesuai Ekspektasi, Netizen Malaysia Ngamuk Tidak Ada Pemain Natrualisasi Seperti Skuad Garuda

Saat ini ada tiga nama pemain keturunan yang diusahakan akan menjadi pemain naturalisasi Timnas Indonesia.

Selain Ole Romeny, ada satu pemain lagi yang sama-sama sedang dalam proses bersama Jairo Riedewald.

PSSI Gencar Pemain Naturalisasi, Media Korea Selatan Berikan Kritik Pedas: "Indonesia Sudah Gila!"

Ole Romeny

Photo :
  • Istimewa

Ole Romeny diharapkan sudah bisa memperkuatTimnas Indonesia saat melawan Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Maret mendatang.

Resmi menjadi WNI, Emil Audero, Joey Pelupessy, dan Dean James Tidak Bisa Langsung Bela Timnas Indonesia? Ini Alasannya

Saat ini, Ole Romeny sendiri hanya tinggal selangkah lagi mendapatkan paspor Indonesia.

Hal tersebut diungkapkan oleh Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI, Dito Ariotedjo. Katanya, beberapa pemain masih dalam proses penyelesaian administrasi.

Halaman Selanjutnya
img_title