Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia All In ke Sydney, Peluang Kalahkan Australia Makin Besar?

Timnas Indonesia
Sumber :

VIVA Jabar –Timnas Australia menempati peringkat ke-26 dunia, jauh di atas Timnas Indonesia yang berada di posisi ke-130. 

Mimpi Lolos Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia Wajib Menang Lawan Australia

Namun, jika melihat performa terkini, Timnas Indonesia memiliki peluang untuk mencuri poin di kandang Australia.

Di klasemen sementara Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, Timnas Indonesia berada di peringkat ketiga dengan enam poin.

Target Menang Timnas Indonesia Saat Lawan Australia di Kualifikasi Piala Dunia

Skuad Garuda hanya terpaut satu angka dari Australia yang menempati posisi kedua, batas akhir untuk lolos otomatis ke Piala Dunia 2026.

Dari segi kualitas pemain, Timnas Indonesia juga tidak kalah saing dengan Australia.

Timnas Indonesia Berangkat ke Sydney, Erick Thohir: Selamat Berjuang Kalahkan Australia di Kualifikasi Piala Dunia

Meraih tiga poin pada lawatan ke markas Australia akan berdampak signifikan pada peluang Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026. 

Namun, sebagai pelatih, Patrick Kluivert memilih untuk tidak sesumbar jelang laga.

Halaman Selanjutnya
img_title