Daftar Pemain Timnas Indonesia Jelang Lawan Australia, Debut Patrick Kluivert yang Paling Ditunggu
Kamis, 20 Maret 2025 - 16:40 WIB
Sumber :
Pertandingan ini juga menjadi debut Patrick Kluivert sebagai pelatih baru Timnas Indonesia. Selain itu, Timnas Indonesia juga menadapat suntikan pemain naturalisasi diantaranya Ole Romeny, Joye Pelupessy, Dean James, dan Emil Audero.
Baca Juga :
Resmi Kick-off Hari Ini! Jadwal Lengkap Timnas Indonesia vs Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Pertandingan ini akan menjadi pertandingan besar karena dari kedua tim sama kuatnya, akan tetapi jika Indonesia berhasil meraih kemenangan atas Australia maka, poin Indonesia akan bertambah dan peringkat FIFA akan naik 10 kali.
Baca Juga :
Adu Kuat Mentalitas Juara Timnas Indonesia vs Australia di Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Pertandingan akan disiarkan di stasiun TV nasional serta livestreaming di beberapa platform pada pukul 16.10 WIB.
Baca Juga :
Duel Timnas Indonesia vs Australia Jadi Ajang Pembuktian Ketajaman Ole Romeny di Level Nasional
Daftar 27 pemain Timnas Indonesia
Halaman Selanjutnya