Timnas Indonesia Berhasil Menang 1-0 Atas Bahrain, Tanggapan Prabowo Picu Performa Timnas Indonesia
Rabu, 26 Maret 2025 - 16:06 WIB
Sumber :
Presiden Prabowo juga optimis bahwa Timnas Indonesia akan berhasil masuk Piala Dunia 2026. Penampilan mereka sudah cukup baik tinggal kita terus mendukung hingga sampai ke Piala Dunia 2026, “Bagus, saya kira lumayan,” ungkap Presiden.