Rekomendasi Wisata Taman yang Ada di Pasuruan
Kamis, 14 September 2023 - 19:19 WIB
Sumber :
- Intipseleb
4. Taman Wisata Alam Gunung Baung
Untuk kamu yang ingin mencari ketenangan alam, taman ini cocok jadi rekomendasinuntuk didatangi. Kawasan hutan Gunung Baung ditunjuk sebagai taman wisata alam dengan luas hampir 200 hektar.