Terbakar! Ini Fakta-fakta Wisata Budaya, Edukasi dan Sejarah Seputar Museum Nasional Indonesia

Destinasi Wisata Budaya, Sejarah & Edukasi (Museum Nasional Indonesia)
Sumber :
  • Screenshot berita VivaNews

VIVA Jabar - Kawasan Wisata Budaya dan Sejarah Indonesia, Museum Nasional Indonesia, Gambir Jakarta Pusat tertimpa musibah mengenaskan. Kobaran Api melahap gedung monumental tersebut.

Kadisdik Purwakarta Harapkan Hardiknas Jadi Momentum Menguatkan Transformasi Pendidikan

Sebagaimana diketahui, Museum Nasional Indonesia mengalami kebakaran pada Sabtu (16/9/2023), malam. Diduga kobaran api disebabkan korsleting listrik.

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin Gulkarmat) Jakarta Pusat pun mengerahkan delapan unit mobil dan 32 personel untuk melakukan pemadaman.

Pengunjung Rutan Bandung Kedapatan Bawa Narkoba, Barbuk Ditemukan di Jaket Anak

Hingga malam tadi, petugas kebakaran pun masih berjibaku memadamkan api dari sisi belakang gedung.

Bikin Wisatawan Nyaman, Pemkab Purwakarta Imbau Pengelola Berikan Pelayanan Terbaik

Terletak di Jalan Merdeka Barat, Museum Nasional Indonesia, atau juga dikenal dengan sebutan Museum Gajah, adalah salah satu institusi budaya yang paling penting di Indonesia.

Museum ini merupakan museum arkeologi, sejarah, etnografi, dan geografi. Museum Nasional juga telah menjadi penjaga dan penjelajah sejarah, budaya, dan kekayaan alam Indonesia.

Halaman Selanjutnya
img_title