Serasa Berada di New Zealand, Intip Ulasannya Wisata Buffalo Hill Garut

Buffalo Hill
Sumber :
  • Instagram @faqieh.fuckyeah

VIVAJabar – Jawa Barat menjadi langganan wisatawan untuk berlibur  dan sekadar melepas penat. Salah satu wisata yang menarik perhatian adalah Buffalo Hill Garut.

Misteri Izin Eiger Adventure Land, Beberkan Perizinan Daerah dan Pusat

 

Buffalo Hill

Photo :
  • Instagram @umambishri
Inilah Dibalik Sosok Perizinan Eiger Adventure Land yang Disegel Dedi Mulyadi

Berada di ketinggian 1000 mdpl Anda akan disuguhkan dengan hamparan luas tanah yang ditumbuhi berbagai tanaman dan pepohonan. Disebut juga Taman Sabana Rumput Hijau, wisata ini menyajikan pesona akam yang sejuk dan asri. 

 

Profil Eiger Adventure Land Milik Ronny Lukito yang Disegel dan Segara Dibongkar

Buffalo Hill diapit oleh 3 gunung yang berderer yaitu  gunung Gunung Galunggung, Gunung Karacak, dan Gunung Cikuray.  Jika Anda berkunjung ke Buffalo Hill disarankan untuk datang pada pagi hari karena Vivanians akan disuguhkan dengan matahari sedang berusaha menembus sekumpulan awan. 

Halaman Selanjutnya
img_title