Liburan Low Budget, Rekomendasi Wisata Ramah di Kantong Taman Kota Mini lembang

Taman Mini Lembang
Sumber :

Banyak spot foto estetik dan sewa baju khas eropa sehingga Vivanians tidak perlu jauh-jauh untuk pergi karena di Bandung sudah disediakan nuansa tersebut. 

Jadwal Azan Magrib di 8 Kota Besar di Jawa Barat

 

Daya tarik yang dimiliki  kota Mini Lembang terkenal sebagai wisata penyedia Spot foto yang instagramable semua tempat yang menarik untuk di potret. Dibagi menjadi empat wilayah yaitu taman mini mania, taman sakura, combo, dan sky ride.

Bak di Negeri Dongeng, Fairy Garden Suguhkan Wisata Menarik Fantasi

 

Lokasi Kota Mini Lembang  berada di Jalan Grand Hotel, Lembang, Bandung, Jawa Barat. Fasilitas yang diberikan bagi pengunung yaitu musala, toilet, dan tempat parkir. Harga yang ditawarkan untuk megakses Taman Mini ini  dari Rp 20 ribu hingga Rp 45 ribu. 

5 Rekomendasi Tempat Wisata Kota Bogor

 

Jam oprasional Taman Kota Mini Lembang di hari kerja dari pukul 09.00 hingga 18.00 WIb dan hari libur 08.00 hingga 18.00 WIB, Taman Mini Lembang siap menemani liburan Anda.