6 Tips Penting untuk Kamu yang Baru Memakai Macbook
Sabtu, 6 Juli 2024 - 22:10 WIB
Sumber :
- Freepik.com
6. Optimalkan Battery Usage
Terakhir, untuk menjaga daya tahan baterai MacBook kamu, atur kecerahan layar sesuai kebutuhan dan matikan aplikasi atau fitur yang tidak digunakan. Kamu juga bisa melihat penggunaan baterai pada System Preferences untuk mengetahui aplikasi mana yang mengonsumsi banyak daya.