Hercules Pernah Dipukul Mundur Oleh Sosok Ini, Sempat Bikin Geger Tanah Abang
Selasa, 27 Februari 2024 - 08:02 WIB
Sumber :
- Kolase tvOne
Chato menambahkan, Bang Ucu selalu bergerak kala ada masyarakat yang menyampaikan keresahannya atau membutuhkan pertolongan.
Hercules dan para anak buahnya adalah salah satu kawanan yang berhasil didepak mundur oleh Bang Ucu lantaran tindakannya yang meresahkan.
Sebab, kata Chato, Hercules dan kawanannya merupakan pendatang yang mengklaim menguasai satu daerah di wilayah Bongkaran, Tanah Abang.