Wisata Sekaligus Beribadah, Berikut Ulasan Masjid Agung Sang Cipta Rasa

Masjid Agung Sang Cipta Rasa
Sumber :
  • Pinterest @Eryka Kasy

VIVAJabarMasjid Agung Sang Cipta Rasa dibangun oleh  Sunan Gunung Jati yang dibantu oleh Sunan Kalijaga, masjid ini bernama Masjid Agung sang Cipta Rasa.  Masjid Agung Sang Cipta Rasa sudah memasuki usia 1 abad karena dibangun saat Belanda menjajah.  

 

Masjid Agung Sang Cipta Rasa

Photo :
  • Pinterest @Eryka Kasy

 

Memiliki ruangan yang luas sehingga Masjid Agung Sang Cipta Rasa menampung lebih banyak jamaah. Dilansir dari kanal YouTube @CNN Indonesia pada Minggu, 4 Juni 2017, Masjid ini dibangun berdasarkan inisiatif dari Ratu Nyimas patungwati, beliau merupakan salah satu istri dari Sunan Gunung Jati.