Turun Anjlok Hingga 3 Jutaan! Cek Harga Terbaru HP Oppo A76 dan Spesifikasinya

Oppo A76
Sumber :
  • Oppo

VIVA Jabar – Oppo seolah tak henti-henti mengejutkan pasar gadget dengan menghadirkan smartphone murah dan kualitas anti murahan.

Akhirnya Redmi Ganti Logo, Makin Menyala dan Berani

Salah satu HP Oppo yang menggemparkan jagat maya dengan spesifikasi mumpuni dan harga terjangkau adalah Oppo A76.

Oppo A76 juga memiliki fitur dan performa yang mumpuni untuk digunakan sehari-hari dan mampu bersaing di pasar gadget. Hanya dengan harga 3 jutaan saja, kamu sudah bisa memiliki smartphone ini.

Miliki Spek Dewa, Vivo Y300 Bakal Diincar Gila-Gilaan di Pasar Gadget

Bagi kamu yang ingin memiliki smartphone ini, kamu wajib mengetahui spesifikasi san harga terbaru Oppo A76.

 

Fantastis! Vivo X Fold 4 Boyong Baterai 6.000 mAh, HP Lipat Lain Ketar-Ketir

Spesifikasi Oppo A76

 

Smartphone ini hadir dengan layar HD berukuran 6,56 inci dan dibekali screen-to-body ratio sebesar 89,9 persen. 

 

Smartphone ini dibekali dengan layar yang sudah mendukung refresh rate hingga 90Hz dan touch sampling 180Hz. 

 

Oppo A76 juga dibekali dengan dua kamera belakang yang terdiri dari kamera utama 13MP dan kamera portrait 2MP. 

 

Smartphone ini juga dibekali dengan kamera depan beresolusi 8MP yang mampu menghasilkan foto selfie berkualitas, tajam, dan jernih. 

 

Smartphone ini juga sudah dibekali prosesor Snapdragon 680 yang dipadu dengan RAM 6GB dan memori internal 128GB. Menariknya, baik RAM dan memori internalnya ini dapat diperluas.

 

Oppo A76 dibekali dengan baterai berkapasitas cukup besar mencapai 5000mAh dan sudah didukung oleh fitur fast charging 33W SuperVooc. Pengisian 5 menit saja disebut mampu untuk melakukan panggilan hingga 3 jam. Sistem operasi sudah mendukung  Android 12 dengan antarmuka ColorOS10.

 

Harga HP OPPO A76 secara resmi toko OPPO Indonesia Rp 3.399.000.