Harga Terbaru Infinix Note 40 Juli 2024, Hanya 2 Jutaan

Infinix Note 40
Sumber :

VIVAJabar – Infinix merupakan salah satu perusahaan yang mampu menghadirkan berbagai macam jenis smartphone unggul dan mampu bersaing di pasar gadget. Smartphone dari Infinix selalu berhasil menghadirkan inovasi terbaru sehingga membuatnya tetap eksis berkat fitur-fitur menariknya.

6 Hal yang Harus Dihindari Agar HP Awet dan Tidak Mudah Rusak

Salah satu smartphone Infinix yang memiliki spesifikasi dan fitur menarik dengan harga terjangkau yaitu Infinix Note 40. 

Infinix Note 40 hadir dengan spesifikasi unggul dan harga hanya Rp. 2 jutaan saja.

Sasar Pasar Global, Huawei Mate 70 akan Hadir dengan Sistem Operasi Berbasis Android

Infinix Note 40 hadir dengan kamera menawan dengan resolusi kamera utama mencapai 108 MP.

Smartphone ini juga dibekali dengan chipset Helio G99 Ultimate, NFC.

Jangan Ceroboh Ya! Dilarang Menyimpan HP di Beberapa Tempat Ini

Harganya yang terbilang terjangkau menjadi banyak incaran masyarakat di tanah air. Hanya dengan Rp 2,7 juta saja kamu sudah bisa mendapatkan smartphone ini.

Dari segi layar, Infinix Note 40 dibekali dengan layar AMOLED seluas 6,78 inci dengan refresh rate 120 Hz, resolusi Full HD Plus (1.080 piksel x 2.436 piksel).

Halaman Selanjutnya
img_title