HP IQOO Z9 Lite: Rekomendasi HP Murah Harga 2 Jutaan

IQOO Z9
Sumber :
  • Benjamin Dada

VIVAJabar – iQOO kembali menghebohkan penggemar dengan menghadirkan smartphone terbarunya yaitu HP iQOO Z9 Lite.

Daftar HP Smartphone yang Tak Bisa Pakai WhatsApp Awal Januari Tahun 2025

Smartphone ini diketahui memiliki berbagai macam spesifikasi menarik dan mumpuni untuk digunakan  sehari-hari. iQOO Z9 Lite juga dibekali dengan berbagai fitur menarik yang sangat canggih.

Smartphone satu ini kabarnya telah berhasil dirilis di India beberapa waktu lalu.

Xiaomi Andalkan Layar OLED untuk HP Kelas Menengah dan Premium di Masa Mendatang

Kabarnya, iQOO Z9 Lite hadir dengan membawa spesifikasi yang cukup mirip dengan HP Vivo T3 Lite dan Vivo Y28s. Bagi kamu yang penasaran dengan spesifikasi smartphone satu ini, kamu wajib mengetahui spesifikasinya.

Spesifikasi iQOO Z9 Lite 

Redmi Persiapkan Redmi Turbo 4 Pro dengan Baterai Jumbo 7000 mAh?

Smartphone satu ini dibekali dengan kamera ganda di belakang yang didesain secara vertikal dalam bentuk persegi panjang.

Kamera belakang iQOO Z9 Lite ini dibekali dengan kamera utama beresolusi 50 MP dan kamera depth sensor 2 MP.

Halaman Selanjutnya
img_title