Politisi PDIP Ini Jadi Caleg Terfavorit Pilihan Mahasiswa di Dapil Jabar 9

Abdy Yuhana
Sumber :
  • Istimewa

VIVA Jabar – Politisi PDIP Abdy Yuhana berada di posisi teratas pilihan mahasiswa sebagai caleg DPR RI Dapil Jabar 9 (Subang, Majalengka, Sumedang). Mereka percaya caleg tervaforit tersebut dapat memperjuangkan aspirasi rakyat.

Bukan Kaleng-kaleng, Bakal Caleg RI Ini Ditetapkan Tersangka oleh Kejari Subang

Abdy di posisi teratas bedasarkan hasil survei yang dilakukan Kaukus Journalis untuk Demokrasi Jabar (KJD) kepada 400 responden dari kalangan mahasiswa.

Survei dilakukan dengan metode random sampling, serta memiliki margin error sebesar 0,3 persen. Survei dilakukan saat Bulan Desember 2023.

Update Proses Naturalisasi Ole Romeny: Tertunda Karena DPR RI

Abdy dalam survei meraup nilai 30%, disusul politisi PKB Maman Imanul Haq meraih 28 %, kemudian di posisi ketiga diraih Eep Hidayat dengan nilai 13%. Namun perolehan angka fantastis diraih suara Golput, yang mencapai 63%.

Koordinator Analis KJD Arief Pratama mengatakan, survei sengaja dilakukan untuk melihat kecenderungan mahasiswa Dpil Jabar 9 memilih caleg DPR RI.

Harapan Erick Thohir Bagi Penyerang Baru Timnas Indonesia

“Kaum mahasiswa tergabung dalam kaum milineal ini pemilih terbesar, di Jabar, karena itu caleg mana yang meraih suara milineal berpotensi menang,” ucap Arief. 

Hasil survei KJD juga, menurut Arief, menyatakan sebanyak 63% bersikap tidak memilih satu pun caleg partai politik yang dipercaya.

Halaman Selanjutnya
img_title