Game Makin Lancar, 4 Rekomendasi HP Layar 120Hz Mulai Rp 1 Jutaan!

Xiaomi Redmi 13 pro
Sumber :

Jabar, VIVA - Hayo berita baik bagi para penggemar game yang ingin merasakan pengalaman bermain game yang lebih lancar dan responsif yaitu dengan layar 120Hz adalah pilihan yang tepat, namun sekarang tak perlu khawatir, kini smartphone dengan layar 120Hz sudah tersedia dengan harga yang terjangkau, sudah mulai dari Rp 1 jutaan loh

Resmi Rilis! Spesifikasi Redmi Note 14 Pro dan Note 14 Pro+ Sukses Bikin Pangling

Berikut 4 rekomendasi HP layar 120Hz yang cocok dibeli di September 2024

1. Realme 11 5G

Xiaomi 13T Terima Pembaruan HyperOS 2.0: Fitur Canggih dan Peningkatan Kinerja

Realme 11 5G

Photo :
  • -

Realme 11 5G hadir dengan layar AMOLED 120Hz berukuran 6.4 inci yang menawarkan warna yang lebih tajam dan responsif. Ditenagai oleh chipset Snapdragon 695 5G, ponsel ini mampu menjalankan game populer dengan lancar. Kamera utamanya beresolusi 108MP dan dilengkapi dengan fitur AI untuk hasil foto yang lebih baik.

nfinix Hot 50 Pro: Smartphone Murah dengan Performa Unggul dan Fitur Lengkap

2. Tecno Camon 21

Xiaomi Redmi Note 13

Photo :
  • -
Halaman Selanjutnya
img_title