Shin Tae-yong Sebut Timnas Indonesia U-20 Butuh Pemain Keturunan untuk Piala Asia U-20 2025
Senin, 30 September 2024 - 18:42 WIB
Sumber :
Selain itu, Shin Tae-yong berpendapat Timnas Indonesia U-20 memerlukan pemain keturunan di lini belakang. Di Piala Asia U-20 2025, tim berjulukan Garuda Nusantara ini harus mempunyai pemain dengan postur dan kekuatan mumpuni.
"Kalau untuk lini belakang, mungkin dibutuhkan. Kalau di Piala Asia U-20 2025, pastinya dibutuhkan pemain yang posturnya tinggi dan baik karena diperlukan pemain yang berpower," ucap Shin Tae-yong.