Penundaan Pertandingan Indonesia Vs Jepang, Muluskan Trik Licik Samurai Biru

Pemain Timnas Indonesia U-20
Sumber :
  • PSSI

VIVA JabarTimnas Indonesia melawan Jepang ternyata pertandingannya akan diundur hal ini telah memicu berbagai macam spekulasi.

Dua Pemain Muda Dinaturalisasi, Timnas Indonesia Siap Pecahkan Rekor Baru

Yang pada awalnya pertandingan Timnas Indonesia melawan Jepang ini akan berlangsung pada tanggal 14 November 2024 secara tiba-tiba ada kan Pengumuman penundaan yang akan dilaksanakan pada tanggal 15 November 2024. 

AFC dan FIFA telah menyetujui permintaan JFA untuk memundurkan pertandingan antara timnas Indonesia dan juga Timnas Jepang, dengan hal ini ada yang mengatakan bahwa ini akan menguntungkan bagi Timnas Jepang. 

Mauro Zijlstra Ngebet Ingin Perkuat Timnas Indonesia, Serahkan Dokumen ke PSSI

"Jadwal Pertandingan Kualifikasi Final Asia 26 Piala Dunia FIFA (Kualifikasi Putaran Ketiga) antara Timnas Indonesia dan Samurai Biru telah diputuskan oleh Federasi Sepak Bola Internasional," kata pernyataan resmi JFA.

"Kami ingin menginformasikan perubahan berikut telah diputuskan setelah disetujui oleh FIFA dan Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC),". Imbuhnya.

Pelatih Bahrain Ngeluh Jelang Pertandingan Lawan Timnas Indonesia

Permohonan yang telah diajukan oleh JFA telah dipertimbangkan untuk mengambil waktu istirahat bagi Timnas Jepang yang sedang berkarir di Eropa.

Karena Takumi Minamino beserta kawan-kawannya telah menempuh perjalanan yang sangat jauh dari benua biru ke Tokyo. 

Bukan hanya itu Jepang ini akan menjalani dua laga tendang setelah sowan ke stadion utama Gelora bung Karno Jakarta ia akan terbang ke Cina untuk bertandang dengan tuan rumah pada tanggal 19 November 2024.

Padahal Timnas Jepang akan diperkirakan berkumpul pada hari Senin 11 November 2024 malam dan praktisnya juga mereka hanya mempunyai satu hari dalam persiapan yakni 12 November apabila memakai jadwal sebelumnya. 

Akan tetapi Jepang akan berangkat ke Indonesia pada malam hari dan kemungkinan akan tiba di Indonesia tanggal 13 November 2024 pagi dan di hari itu juga mereka hanya mempunyai satu sesi latihan resmi pada malam hari. 

Dengan adanya kemunduran 1 hari dalam pertandingan Indonesia melawan Jepang ini merupakan sebuah trik litik yang akan memberikan keuntungan kendati di atas kertas dengan kualitas mereka yang sangat mumpuni. 

Banyak pihak yang mencurigai bahwa ini adalah merupakan trik licik dari Timnas Jepang untuk mendapatkan keuntungan taktis dan melemahkan mental pemain Indonesia mereka juga memanfaatkan pengaruh di AFC dan juga pipa untuk meloloskan permintaannya.******