Shin Tae-yong Ucapkan Salam Perpisahan Tepat pada Saat Patrick Kluivert Tiba di Indonesia
Sabtu, 11 Januari 2025 - 21:42 WIB
Sumber :
- Screenshot berita tvonenews.com
Shin, berjanji akan mengenang kehangatan dan dukungan masyarakat Indonesia.
Baca Juga :
Berani Tampil Ganas! Mees Hilgers Bocorkan Modal Kuat Timnas Indonesia Hadapi Australia dan Bahrain
"Saya juga sangat bersyukur dan berterima kasih kepada pemain tim nasional. Kita harus memastikan untuk lolos ke Piala Dunia 2026. Adalah harapan saya agar para pemain kita dapat berlaga di panggung Piala Dunia," lanjut Shin Tae-yong.
"Terakhir, saya ingin menyampaikan rasa terima kasih yang mendalam kepada seluruh rakyat Indonesia yang telah mencintai dan mendukung saya. Saya akan selalu mengenang kehangatan dan dukungan yang telah kalian berikan kepada saya," tulisnya.