Meski Pulang ke Korea Selatan, Shin Tae-yong Sebut Bakal Sering Kunjungi Indonesia, Alasannya Ternyata...
Sabtu, 18 Januari 2025 - 22:53 WIB
Sumber :
STY merasa, bahwa pemecatannya itu dirasa tidak masuk akal. Namun, ia tetap menerimanya dengan lapang dada.
Baca Juga :
PSSI Gencar Pemain Naturalisasi, Media Korea Selatan Berikan Kritik Pedas: "Indonesia Sudah Gila!"
“Itu tidak masuk akal, tapi saya tetap menerimanya dengan lapang dada,” ujarnya.
Segera kembali ke Korea Selatan, STY mengatakan bahwa dirinya akan sering berkunjung ke Indonesia.
"Walaupun saya akan pulang (ke Korea Selatan), tapi karena saya mencintai Indonesia, saya berpikir untuk sering datang (ke Indonesia)," ucapnya
Alasan kecintaan STY pada Ibu Pertiwi pun sudah sempat ia utarakan jauh sebelum PSSI memecatnya.