Tampil Bagus dan Menjadi Sorotan Klub Besar, Calvin Verdonk Beri Kode Pindah
Selasa, 18 Februari 2025 - 14:40 WIB
Sumber :
Dilansir dari TVOnenews.com (18/02/2025), verdonk tampil gemilang bersama NEC Nijmegen di musim 2024-2025 sehingga menarik perhatian beberapa klub besar di Belanda.
Baca Juga :
Megawati Hangestri Bungkam Kepastian Nasib Karirnya Meski Dirayu Klub Elit dengan Tawaran Gaji Fantastis
PSV Eindhoven sempat berusaha memboyongnya pada bursa transfer Januari lalu, tetapi kesepakatan antara pihak klub dan agennya tidak terwujud. Meski gagal pindah, Verdonk mengakui bahwa dirinya mendapatkan banyak tawaran dari beberapa klub.
Baca Juga :
Pesona Megawati Hangestri Mampu Jerat Klub Jepang dan Turki, Megatron Lebih Pilih Korea Lagi?
Meski baru menandatangani kontrak selama empat tahun dengan NEC Nijmegen, pernyataan Verdonk menunjukkan bahwa ia masih mempertimbangkan opsi lain di masa depan.
Ia mengisyaratkan bahwa performa apiknya dapat membuka lebih banyak peluang untuk bergabung dengan klub yang lebih besar.
Halaman Selanjutnya