Siap Tempur! Inilah Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia Jelang Duel Lawan Australia dan Bahrain
Minggu, 16 Maret 2025 - 11:30 WIB
Sumber :
- tvonenews.com
- Leo Echteld (Belanda)
- Chesley ten Oever (Belanda)
Baca Juga :
Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia All In ke Sydney, Peluang Kalahkan Australia Makin Besar?
Dokter Tim: Alfan Nur Asyhar
Video Analis: Jordy Kluitenberg (Belanda)
Tim Pengembangan:
- Bram Verbruggen (Belanda)
- Regi Blinker (Belanda)
Manajer Tim: Sumardji
Halaman Selanjutnya
Kehadiran tim kepelatihan yang berpengalaman dari Eropa diharapkan mampu memperkuat persiapan Timnas Indonesia, baik dari segi taktik, analisis pertandingan, hingga pembinaan fisik pemain.