Taman Air Mancur Sri Baduga: Keindahan Ikonik Purwakarta

ilustrasi Taman Air Mancur Sri Baduga
Sumber :

VIVA Jabar – Taman Air Mancur Sri Baduga di Kawasan Situ Buleud, Purwakarta, Jawa Barat, merupakan salah satu ikon wisata kebanggaan yang tidak hanya dikenal di Indonesia, tetapi juga di kancah internasional.

Cara Kelola Uang Saat Lebaran Agar Dompet Tetap Stabil

Taman ini menyuguhkan pertunjukan air mancur menari terbesar dan terindah di Asia Tenggara, yang memikat wisatawan dari berbagai daerah hingga mancanegara.

Sejarah dan Transformasi Situ Buleud

Sebelum menjadi taman ikonik seperti sekarang, Taman Sri Baduga dulunya adalah sebuah danau luas berbentuk bulan yang disebut Situ Buleud.

Hal Penting yang Harus Anda Ketahui Saat Melakukan Liburan Pasca Idul Fitri

Keberadaannya berkaitan erat dengan sejarah pemindahan ibu kota Kabupaten Karawang dari Wanayasa ke Sindangkasih pada awal pembangunan kota Purwakarta.

ilustrasi Taman Air Mancur Sri Baduga

Photo :
  • -
Viral Foto Pembangunan Kawasan Wisata di Kaki Gunung Tangkuban Parahu, Eiger Camp Angkat Bicara

Situ Buleud pertama kali dibangun atas gagasan Bupati R.A. Suryawinata pada tahun 1830-1831, dan mengalami renovasi serta perluasan pada tahun 1854.

Halaman Selanjutnya
img_title