Hadiri Opening Ceremony Porsenitas-X, Gubernur Jabar Apresiasi Perkembangan di Majalengka

Opening Ceremony Porsenitas-X
Sumber :
  • Istimewa

Opening ceremony Porsenitas-X ini juga dibuka secara langsung oleh Bupati Majalengka Karna Sobahi. Turut hadir sejumlah tamu penting lainnya seperti Walikota Cirebon Nasrudin Azis, Walikota Banjar Ade Uu Sukaesih, Bupati Kuningan Acep Purnama, Bupati Cirebon Imron Rosyadi, Bupati Pangandaran Jeje Wiradinata, Bupati Ciamis Herdiat Sunarya, PJ Bupati Cilacap Yunita Dyah Suminar, dan PJ Bupati Brebes Urip Sihabudin.

Data Quick Count, Dedi Mulyadi Unggul 61,16 Persen di Pilkada Jabar 2024