Bantah Kabar Nikah Lagi dengan Aldilla Jelita, Indra Bekti: Belum Rujuk

Indra Bekti berniat rujuk kembali dengan mantan istri
Sumber :
  • intipseleb.com

“Tadi kita cuma ngobrol-ngobrol aja gimana sih prosesi sebenernya,” ujarnya.

Kabar Indra Bekti yang ingin rujuk dengan Aldilla sudah lama berembus. Bahkan, tak lama setelah dia resmi bercerai dari wanita berhijab itu. Bekti pun mengungkap alasan ingin membina rumah tangga lagi dengan mantan istrinya.

”Anak, semuanya. Semoga bisa diberikan kesempatan lagi,” kata dia.