Akhirnya, Happy Asmara Akui Hubungannya dengan Gilga Sahid

Happy Asmara dan Gilga Sahid
Sumber :
  • intipseleb.com

"Aku sakit hati disebut ratu drama, itu kalian aja yang terlalu berekspetasi terhadap sesuatu tentang diriku," katanya.

Bahkan saat banyak haters yang menyebut Gilga cinta bertepuk sebelah tangan, Happy Asmara pun ikut bereaksi.

"cinta bertepuk sebelah tangan? masa sih, kalian udah tahu banget ya dalamnya. Gak usah berekspetasi tentang hubungan, selama janur kuning belum melengkung hubungan itu bisa kandas," tutup Happy Asmara.